VISI BAG OPS
MEWUJUDKAN BAGIAN OPERASI POLRES WONOGIRI SEBAGAI PENYELENGGARA DAN PENGENDALI MANAJEMEN BIDANG OPERASIONAL KEPOLISIAN YANG PROFESIONAL, EFEKTIF DAN EFISIEN DALAM RANGKA MENCIPTAKAN KAMTIBMAS YANG KONDUSIF DI WILAYAH HUKUM POLRES WONOGIRI
MISI BAG OPS
1. MENYELENGGARAKAN MANAJEMEN OPERASIONAL KEPOLISIAN YANG MELIPUTI PERENCANAAN, ADMINISTRASI DAN PENGENDALIAN OPERASI KEPOLISIAN TERMASUK TINDAKAN KONTIJENSI SECARA CEPAT, EFEKTIF DAN EFISIEN;
2. MENYELENGGARAKAN MANAJEMEN PELATIHAN POLSEK JAJARAN DAN PELATIHAN PRA OPERASI, DALAM RANGKA KEBERHASILAN PELAKSANAAN OPERASI KEPOLISIAN